Untuk menghapus gadget/widget caranya cukup mudah:
- Setelah login ke akun blogger anda, lalu cari menu "Tata letak". Kemudian cari gadget/widget yang mau dihapus. Klik "Edit".
- Kemudian kita akan dibawa pada bidang editor. Klik "Hapus."
- Setelah dihapus selanjutnya kita akan kembali pada menu "Tata Letak". Simpan perubahan tersebut.
- Kemudian lihat hasilnya dengan klik pada tombol "Lihat blog"
Sampai disini, widget/gadget telah terhapus. Kita juga bisa menghapus gadget/widget yang lain jika memang tidak diperlukan.
Pembahasan selanjutnya adalah: Mengatur Tampilan Arsip
Pembahasan sebelumnya yaitu: Menambah Gadget Pada Blog
Tidak ada komentar:
Posting Komentar